SADJAK DJEDJAK

"Kita hidup tidak hanya dengan roti saja... metafora juga merupakan sumber nutrisi bagi kehidupan."

1.10.10

Kursi Panjang Tua…



Ketika ku rebahkan raga

pada sebuah kursi-panjang-tua,

ku rindukan sebuah ruangan di depan mata. Dua pintu sejajar terbuka

tapi diliputi tabir sumpah. Ingin ku sibak tabir itu tapi langkah terikat tata krama

pada sebuah kursi-panjang-tua.

Dan kini, ku hanya bisa mengusap dada. Semoga
KAU mengerti dan mengertikan

hamba-hamba.

***

//unic77.blogspot.com)


Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar